LiputanA6, Surabaya – Untuk menjaga Kamtibmas aman dan kondusif Polsek Pakal Polrestabes Surabaya melaksanakan apel patroli kota Presisi di Mako Polsek Pakal jl Raya Kauman baru no 07 kelurahan Benowo kecamatan Pakal kota Surabaya, Jum’ at 10 Mei 2024 pukul 21.00 wib sampai selesai.
Apel di pimpin Pakal – 1A (IPDA Edi Purnomo) bersama piket fungsi Polsek Pakal untuk mencegah terjadinya aksi kejahatan atau tindak kriminal yang dapat meresahkan masyarakat.
Setelah selesai apel di lanjutkan dengan patroli kota Presisi dalam OMB 2023-2024 gabungan piket fungsi Polsek Pakal (KRYD) dalam rangka Harkamtibmas di wilayah hukum Polsek Pakal Polrestabes Surabaya.
Giat patroli kota Presisi Polsek Pakal Jum’ at 10 Mei 2024 pukul 21.15 wib sampai selesai depan Bank BRI dan BTN unit Benowo jl raya Benowo kecamatan Pakal kota Surabaya.
Pukul 21.45 wib sampai selesai anggota melakukan pemantauan dan pengawasan di SPBU Pakal jl Raya Pakal kecamatan Pakal kota Surabaya.
Pukul 23.00 wib sampai selesai patroli di lanjutkan ke perum PBI kelurahan Babat jerawat kecamatan Pakal kota Surabaya.
Selanjutnya pukul 23.45 wib sampai selesai anggota melakukan patroli ke perum Pakal Residence kelurahan Pakal kecamatan Pakal kota Surabaya.
Giat patroli gabungan piket fungsi Polsek Pakal di pimpin Pakal -1A (IPDA Edi Purnomo) bersama personil sebagai berikut:
– patroli Pakal 14.22
– patroli Pakal 12.02
– Pakal 13.0
– Pakal 8.0
Kapolsek Pakal Kompol I Made Jatinegara,S.H., melalui IPDA Edi Purnomo mengatakan patroli ini untuk melaksanakan kegiatan preventif dan pelaksanaan patroli pada jam – jam rawan yang bertujuan menghilangkan niat pelaku dan tindak kejahatan yang sering terjadi pada jam – jam rawan.
Anggota juga melakukan patroli dialogis ke perumahan dan menghimbau kepada masyarakat untuk bersama – sama menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah masing-masing.
Anggota juga menghimbau kepada masyarakat untuk menginformasikan apabila ada kejadian yang mencurigakan atau yang menjurus ke kriminal.(A6)